Saturday, August 27, 2016

Moana Trailer



Di tahun 2016 dibuat sebuah film Animasi berjudul Moana, menceritakan tentang seorang gadis desa bernama Moana, ia ingin berpetualang sampai mengarungi samudera pasifik, ceritanya seperti jaman sejarah, kalau dilihat semacam cerita lama tiga ribu tahun yang lalu. Ada seorang pelaut terkenal di dunia yang melakukan banyak perjalanan di sepanjang laut Pasifik Selatan, sang pelaut telah menemukan begitu banyak kepulauan di wilayah yang ia tuju, namun setelah berhenti dari pelayarannya selama seribu tahun. Disitulah kenapa Moana ingin sekali berlayar meski sendirian.

Untuk membuktikan bahwa Moana itu bisa melakukan hal seperti pendahulunya yang tidak pernah mengenal lelah berlayar. Dari situlah Moana pergi untuk berlayar dan melakukan misi berbahaya, dia tetap pada tekatnya untuk menyelesaikan misi pendahulunya yang belum sempet terselesaikan. Ketika gadis remaja tersebut hendak berlayar, dia bertemu dengan Maui (Dwayne Johnson), muncul awal pertemuan itulah mereka berdua mulai lebih akrab dan sama-sama melakukan perjalanan untuk mengarungi Samudera, seperti pada awal misinya akan demi menyelesaikan sebuah tujuan yang belum sampai.

Detail dari film Moana
Genre                             : Animation (animasi atau kartun), Comedy (lucu), Adventure (petualangan)
Sutradara film Moana   : Ron Clements, John Musker
Penulis naskah film       : Ron Clements, John Musker
Pengisi suara                  : Dwayne Johnson, Alan Tudyk dan Auli’I Cravalho
Tanggal film dirilis        : 23 November 2016
Diproduksi oleh             : Walt Disney Animation Studios, Walt Disney Pictures

No comments:

Post a Comment